RSS
email
Azureus

real_azureus.jpg

Azureus adalah berbasis Java BitTorrent klien. Ia saat ini mendukung Windows, Mac OS X, Linux dan Unix. Ini adalah salah satu yang paling populer bit-torrent klien. Azureus berarti adalah se-ekor species kodok beracun yang hidup di Amerika selatan. pertama kali di-release tahun 2003, program p2p ini sempat mendapat popularitas di berbagai belahan dunia internet dimana karena program ini mempunyai banyak keunggulan dan fitur-fitur menarik, seperti dapat connect ke berbagai peer sekalipun tracker torrent tersebut down! atau karena user interface yang bersahabat, namun dapat sangat membantu power user karena banyak pilihan-pilihan yang sangat advanced seperti beberapa program saingannya, seperti uTorrent, dan Bit Comet. semenjak versi 2.3, Azureus mengalami perubahan dahsyat dari berbagai fitur-fiturnya. terutama semenjak bergabung dengan VUSE platform.

Dari halaman depan VUSE platform (dengan sebutan Dashboard), kita bisa browsing content-content exclusive maupun non-exclusive dari entertainment platform tersebut. dashboard Azureus memungkinkan kita mendownload content-content multimedia menarik seperti video, audio dan games tergantung dari channel yang anda pilih. cara download-nya pun sangatlah simple. Cukup dengan klik download dari link yg anda temukan, entah itu trailer-trailer film dalam format HD, anime-anime klasik dan baru, free TV shows, music videos artist-artist yg anda lihat di TV, review-review mobil jepang dan hot import nights, cuplikan film horror terbaru, games-games gratis dan berkualitas banyak sekali barang-barang menarik yang bisa anda ambil dari sini. jangan lupa bahwa anda tidak perlu merasa bersalah atau membayar sepeser uang pun untuk mendapatkan kecepatan download lebih dari website-website HTTP terutama jika banyak seeder dari content yg sedang populer.


Wiki di dunia pendidikan akan terus berkembang karena semakin banyaknya media dan organisasi yang sangat kreatif mengembangkan wiki untuk saran mencari tahu sebuah pengetahuan bahkan bisa jadi guru di dunia maya, karena semakin banyak anak sekolah yang sudah mengerti banyak tentang internet dari sekedar coba - coba. Tetapi pengaruh wiki juga bisa berdampak negatif karena semakin banyak orang jahat yang menyalah gunakan pengetahuannya untuk perbuatan yang melanggar hukum dan bisa juga untuk alasan suatu tugas padahal hanya asik bermain game.

PHP
php-logo.jpg
PHP adalah singkatan dari PHP Hypertext Preprocessor yaitu bahasa pemrograman web server-side yang bersifat open source. PHP merupakan script yang menyatu dengan HTML dan berada pada server (server side HTML embedded scripting). PHP adalah script yang digunakan untuk membuat halaman web yang dinamis. Dinamis berarti halaman yang akan ditampilkan dibuat saat halaman itu diminta oleh client. Mekanisme ini menyebabkan informasi yang diterima client selalu yang terbaru/up to date. Semua script PHP dieksekusi pada server dimana script tersebut dijalankan.

Sejarah PHP
Dilihat dari perkembangannya, bahasa pemrograman ini memiliki perkembangan yang sangat cepat dengan jumlah pemakai yang terus bertambah.

1. PHP/FI
Ini merupakan cikal bakal PHP yang sekarang. Pertama dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada 1995, pada awalnya dia menamakan script ini “Personal Home Page Tool” yang merupakan bahasa sederhana dari bahasa pemrograman C dimana Personal Home Page Tool ini dapat berkomunikasi dengan database dan bersipat Open Source. Pada awalnya Rasmus membuat bahasa pemrograman ini bertujuan untuk menyimpan data pengunjung yang melihat biodata pada web sitenya.
Perkembanganny, pada pertengahan tahun 1997 pemakai bahasa bahasa PHP semakin banyak, terlihat dari jumlah statistik domain yang menggunkan PHP hampir lebih dari 50.000 web site. Kemudian karena perkembangannya yang sangat pesat, Rasmus mengembangkan bahasa pemrograman ini, dan pada bulan November tahun 1997 muncul PHP/FI versi 2.0 yang merupakan cikal bakal PHP 3

2. PHP Versi 3
PHP Versi 3 merupakan versi penyempurna dari bugs-bugs pada PHP/FI versi 1.0 dan PHP/FI versi 2.0. PHP Versi 3 ini dikembangkan oleh Andi Gutmans and Zeev Suraski pada tahun 1997 yang berhasil ditulis secara sempurna pada waktu itu. Fasilitas tambahan PHP Versi 3 dibandingkan versi sebelumnya, selain tambahan fungsi-fumgsi baru, juga mendukung beberapa akses ke banyak database, pengelolaan protokool, dan API. Dari versi 3 lah singkatan PHP muncul, yaitu PHP: Hypertext Preprocessor, dan pada tahun 1998 hampir 10% web site di dunia menggunakan PHP sebagai web servernya.

3. PHP Versi 4
Pada musim dingin di tahun 1998, menulis ulang bahasa pemrograman PHP ini untuk membuat ketangguhan bahasa pemrograman ini. Akhirnya pada pertengahan tahun 1999 diperkenalkanlah PHP versi 4.0 yang menggunakan script engine Zend untuk meningkatkan penampilan (performance) dan mempunyai dukungan yang sangat banyak terhadap ekstensi dan berbagai library beserta modul. PHP versi 4.0 ini juga mempunyai keunggulan dibandingkan versi-versi sebelumnya, diantaranya mendukung ke beberapa web server, fasilitas HTTP session, output buffer dan sistem keamanan. Pada perkembangannya, pada saat itu hampir 20% web server menggunakan bahasa pemrograman PHP sebagai interpreternya.
4. PHP Versi 5
Pada bulan Juli tahun 2005 muncul PHP versi 5.0 yang menggunakan Zend Engine 2.0 dengan penambahan beberapa featur dan beberapa objek baru. Untuk informasi featur-featur baru dari PHP versi 5.0 ini, Anda bisa lihat di http://www.zend.com/zend/future.php. PHP Versi 5 ini sangat mendukung pemrograman berbasis Object Oriented Programming alias OOP dan emang di peruntukan untuk OOP.

Wiki
wiki_logo.jpg
Perangkat lunak wiki adalah jenis situs web yang memungkinkan pengguna untuk menambahkan, menghapus, atau mengedit dan mengubah semua konten dengan cepat dan mudah, kadang-kadang tanpa perlu untuk registrasi. Ini memudahkan interaksi dan operasi membuat wiki alat yang efektif untuk kolaborasi menulis. Wiki merupakan kumpulan halaman-halaman web yang dapat diubah oleh semua orang setiap saat. Konsep dan piranti lunak Wiki diciptakan oleh Ward Cunningham, pengembang perangkat lunak wiki yang pertama, WikiWikiWeb, mulanya mendeskripsikan wiki sebagai "basis data terhubung paling sederhana yang memiliki peluang untuk bekerja.

Wiki (dengan huruf besar 'W') dan WikiWikiWeb kadang digunakan untuk merujuk kepada Portland Pattern Repository, wiki yang paling pertama diciptakan. Pendukung penggunaan ini mengusulkan penggunaan huruf kecil 'w' untuk membedakan istilah generik yang sedang dibicarakan di sini. Wiki wiki berasal dari istilah bahasa Hawaii untuk "cepat" atau "super-cepat".
Kadang istilah wikiwiki atau WikiWiki digunakan daripada wiki. Istilah-istilah ini dapat digunakan secara berganti-ganti meskipun perbedaan pandangan mengenai kapitalisasi juga dapat diterapkan dalam cara yang mirip. Wikipedia merupakan aplikasi yang berbasisikan wiki.
Wiki sangat berpengaruh didunia pendidikan karena sebagai sarana pencarian ilmu diluar selain di sekolah kampus dsb. Wiki sudah digunakan banyak orang dan menjadi media pencarian ilmu yang sangat bermanfaat seperti mencari biografi, ensiklopedi, dsb

Sampai sekarang wiki terus berkembang dengan banyaknya software – software berbasiskan wiki untuk banyak keperluan dan semakin banyak web atau organisasi mengembangkan wiki sendiri agar para client bisa lebih mudah membaca seluk beluk dari organisasi contoh dari distro ubuntu wiki.ubuntu.com. Wiki adalah salah satu media yang diperkirakan oleh banyak para ahli Teknologi Informasi dapat menghasilkan suatu lingkup belajar yang elegan dan dapat menghasilkan banyak penghasilan.


Software wiki yang berbasiskan PHP
1. MediaWiki (www.mediawiki.org) free software yang sekarang untuk menulis wikipedia yang di buat oleh organisasi non-profit Wikimedia Foundation(www.wikimediafoundation.org).
2. ipbwiki (www.ipbwiki.com) ada 2 jenis yang di tawarakan ada yang bersifat free version dan full version dengan kemampuan yang berbeda beda ini juga digunakan untuk membangun wikipedia. ipbwiki di bangun oleh invisionpower.com.
Contoh yang sudah memakai wiki software
1. wikipedia (wikipedia.org)
2. wapedia (wapedia.mobi)
3. wikibooks (www.wikibooks.org)
Masih banyak media wiki yang bisa kita pelajari dan untuk kita kembangkan, kita juga bisa menggunakan untuk membuat media pengetahuan lainnya dari wiki software karena sebagian software wiki masih bersifat free.

Wiki di dunia pendidikan akan terus berkembang karena semakin banyaknya media dan organisasi yang sangat kreatif mengembangkan wiki untuk saran mencari tahu sebuah pengetahuan bahkan bisa jadi guru di dunia maya, karena semakin banyak anak sekolah yang sudah mengerti banyak tentang internet dari sekedar coba - coba. Tetapi pengaruh wiki juga bisa berdampak negatif karena semakin banyak orang jahat yang menyalah gunakan pengetahuannya untuk perbuatan yang melanggar hukum dan bisa juga untuk alasan suatu tugas padahal hanya asik bermain game.


Bookmark and Share

0 komentar:

0 comments

Azureus

real_azureus.jpg

Azureus adalah berbasis Java BitTorrent klien. Ia saat ini mendukung Windows, Mac OS X, Linux dan Unix. Ini adalah salah satu yang paling populer bit-torrent klien. Azureus berarti adalah se-ekor species kodok beracun yang hidup di Amerika selatan. pertama kali di-release tahun 2003, program p2p ini sempat mendapat popularitas di berbagai belahan dunia internet dimana karena program ini mempunyai banyak keunggulan dan fitur-fitur menarik, seperti dapat connect ke berbagai peer sekalipun tracker torrent tersebut down! atau karena user interface yang bersahabat, namun dapat sangat membantu power user karena banyak pilihan-pilihan yang sangat advanced seperti beberapa program saingannya, seperti uTorrent, dan Bit Comet. semenjak versi 2.3, Azureus mengalami perubahan dahsyat dari berbagai fitur-fiturnya. terutama semenjak bergabung dengan VUSE platform.

Dari halaman depan VUSE platform (dengan sebutan Dashboard), kita bisa browsing content-content exclusive maupun non-exclusive dari entertainment platform tersebut. dashboard Azureus memungkinkan kita mendownload content-content multimedia menarik seperti video, audio dan games tergantung dari channel yang anda pilih. cara download-nya pun sangatlah simple. Cukup dengan klik download dari link yg anda temukan, entah itu trailer-trailer film dalam format HD, anime-anime klasik dan baru, free TV shows, music videos artist-artist yg anda lihat di TV, review-review mobil jepang dan hot import nights, cuplikan film horror terbaru, games-games gratis dan berkualitas banyak sekali barang-barang menarik yang bisa anda ambil dari sini. jangan lupa bahwa anda tidak perlu merasa bersalah atau membayar sepeser uang pun untuk mendapatkan kecepatan download lebih dari website-website HTTP terutama jika banyak seeder dari content yg sedang populer.


Wiki di dunia pendidikan akan terus berkembang karena semakin banyaknya media dan organisasi yang sangat kreatif mengembangkan wiki untuk saran mencari tahu sebuah pengetahuan bahkan bisa jadi guru di dunia maya, karena semakin banyak anak sekolah yang sudah mengerti banyak tentang internet dari sekedar coba - coba. Tetapi pengaruh wiki juga bisa berdampak negatif karena semakin banyak orang jahat yang menyalah gunakan pengetahuannya untuk perbuatan yang melanggar hukum dan bisa juga untuk alasan suatu tugas padahal hanya asik bermain game.

PHP
php-logo.jpg
PHP adalah singkatan dari PHP Hypertext Preprocessor yaitu bahasa pemrograman web server-side yang bersifat open source. PHP merupakan script yang menyatu dengan HTML dan berada pada server (server side HTML embedded scripting). PHP adalah script yang digunakan untuk membuat halaman web yang dinamis. Dinamis berarti halaman yang akan ditampilkan dibuat saat halaman itu diminta oleh client. Mekanisme ini menyebabkan informasi yang diterima client selalu yang terbaru/up to date. Semua script PHP dieksekusi pada server dimana script tersebut dijalankan.

Sejarah PHP
Dilihat dari perkembangannya, bahasa pemrograman ini memiliki perkembangan yang sangat cepat dengan jumlah pemakai yang terus bertambah.

1. PHP/FI
Ini merupakan cikal bakal PHP yang sekarang. Pertama dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada 1995, pada awalnya dia menamakan script ini “Personal Home Page Tool” yang merupakan bahasa sederhana dari bahasa pemrograman C dimana Personal Home Page Tool ini dapat berkomunikasi dengan database dan bersipat Open Source. Pada awalnya Rasmus membuat bahasa pemrograman ini bertujuan untuk menyimpan data pengunjung yang melihat biodata pada web sitenya.
Perkembanganny, pada pertengahan tahun 1997 pemakai bahasa bahasa PHP semakin banyak, terlihat dari jumlah statistik domain yang menggunkan PHP hampir lebih dari 50.000 web site. Kemudian karena perkembangannya yang sangat pesat, Rasmus mengembangkan bahasa pemrograman ini, dan pada bulan November tahun 1997 muncul PHP/FI versi 2.0 yang merupakan cikal bakal PHP 3

2. PHP Versi 3
PHP Versi 3 merupakan versi penyempurna dari bugs-bugs pada PHP/FI versi 1.0 dan PHP/FI versi 2.0. PHP Versi 3 ini dikembangkan oleh Andi Gutmans and Zeev Suraski pada tahun 1997 yang berhasil ditulis secara sempurna pada waktu itu. Fasilitas tambahan PHP Versi 3 dibandingkan versi sebelumnya, selain tambahan fungsi-fumgsi baru, juga mendukung beberapa akses ke banyak database, pengelolaan protokool, dan API. Dari versi 3 lah singkatan PHP muncul, yaitu PHP: Hypertext Preprocessor, dan pada tahun 1998 hampir 10% web site di dunia menggunakan PHP sebagai web servernya.

3. PHP Versi 4
Pada musim dingin di tahun 1998, menulis ulang bahasa pemrograman PHP ini untuk membuat ketangguhan bahasa pemrograman ini. Akhirnya pada pertengahan tahun 1999 diperkenalkanlah PHP versi 4.0 yang menggunakan script engine Zend untuk meningkatkan penampilan (performance) dan mempunyai dukungan yang sangat banyak terhadap ekstensi dan berbagai library beserta modul. PHP versi 4.0 ini juga mempunyai keunggulan dibandingkan versi-versi sebelumnya, diantaranya mendukung ke beberapa web server, fasilitas HTTP session, output buffer dan sistem keamanan. Pada perkembangannya, pada saat itu hampir 20% web server menggunakan bahasa pemrograman PHP sebagai interpreternya.
4. PHP Versi 5
Pada bulan Juli tahun 2005 muncul PHP versi 5.0 yang menggunakan Zend Engine 2.0 dengan penambahan beberapa featur dan beberapa objek baru. Untuk informasi featur-featur baru dari PHP versi 5.0 ini, Anda bisa lihat di http://www.zend.com/zend/future.php. PHP Versi 5 ini sangat mendukung pemrograman berbasis Object Oriented Programming alias OOP dan emang di peruntukan untuk OOP.

Wiki
wiki_logo.jpg
Perangkat lunak wiki adalah jenis situs web yang memungkinkan pengguna untuk menambahkan, menghapus, atau mengedit dan mengubah semua konten dengan cepat dan mudah, kadang-kadang tanpa perlu untuk registrasi. Ini memudahkan interaksi dan operasi membuat wiki alat yang efektif untuk kolaborasi menulis. Wiki merupakan kumpulan halaman-halaman web yang dapat diubah oleh semua orang setiap saat. Konsep dan piranti lunak Wiki diciptakan oleh Ward Cunningham, pengembang perangkat lunak wiki yang pertama, WikiWikiWeb, mulanya mendeskripsikan wiki sebagai "basis data terhubung paling sederhana yang memiliki peluang untuk bekerja.

Wiki (dengan huruf besar 'W') dan WikiWikiWeb kadang digunakan untuk merujuk kepada Portland Pattern Repository, wiki yang paling pertama diciptakan. Pendukung penggunaan ini mengusulkan penggunaan huruf kecil 'w' untuk membedakan istilah generik yang sedang dibicarakan di sini. Wiki wiki berasal dari istilah bahasa Hawaii untuk "cepat" atau "super-cepat".
Kadang istilah wikiwiki atau WikiWiki digunakan daripada wiki. Istilah-istilah ini dapat digunakan secara berganti-ganti meskipun perbedaan pandangan mengenai kapitalisasi juga dapat diterapkan dalam cara yang mirip. Wikipedia merupakan aplikasi yang berbasisikan wiki.
Wiki sangat berpengaruh didunia pendidikan karena sebagai sarana pencarian ilmu diluar selain di sekolah kampus dsb. Wiki sudah digunakan banyak orang dan menjadi media pencarian ilmu yang sangat bermanfaat seperti mencari biografi, ensiklopedi, dsb

Sampai sekarang wiki terus berkembang dengan banyaknya software – software berbasiskan wiki untuk banyak keperluan dan semakin banyak web atau organisasi mengembangkan wiki sendiri agar para client bisa lebih mudah membaca seluk beluk dari organisasi contoh dari distro ubuntu wiki.ubuntu.com. Wiki adalah salah satu media yang diperkirakan oleh banyak para ahli Teknologi Informasi dapat menghasilkan suatu lingkup belajar yang elegan dan dapat menghasilkan banyak penghasilan.


Software wiki yang berbasiskan PHP
1. MediaWiki (www.mediawiki.org) free software yang sekarang untuk menulis wikipedia yang di buat oleh organisasi non-profit Wikimedia Foundation(www.wikimediafoundation.org).
2. ipbwiki (www.ipbwiki.com) ada 2 jenis yang di tawarakan ada yang bersifat free version dan full version dengan kemampuan yang berbeda beda ini juga digunakan untuk membangun wikipedia. ipbwiki di bangun oleh invisionpower.com.
Contoh yang sudah memakai wiki software
1. wikipedia (wikipedia.org)
2. wapedia (wapedia.mobi)
3. wikibooks (www.wikibooks.org)
Masih banyak media wiki yang bisa kita pelajari dan untuk kita kembangkan, kita juga bisa menggunakan untuk membuat media pengetahuan lainnya dari wiki software karena sebagian software wiki masih bersifat free.

Wiki di dunia pendidikan akan terus berkembang karena semakin banyaknya media dan organisasi yang sangat kreatif mengembangkan wiki untuk saran mencari tahu sebuah pengetahuan bahkan bisa jadi guru di dunia maya, karena semakin banyak anak sekolah yang sudah mengerti banyak tentang internet dari sekedar coba - coba. Tetapi pengaruh wiki juga bisa berdampak negatif karena semakin banyak orang jahat yang menyalah gunakan pengetahuannya untuk perbuatan yang melanggar hukum dan bisa juga untuk alasan suatu tugas padahal hanya asik bermain game.

Spread The Love, Share Our Article

Related Posts

No Response to " "

 
offsetWidth); }